Pemekaran Malang

Wacana Pemekaran Malang Utara Masuk RPJPD
- calendar_month Senin, 26 Mei 2025
- 0Komentar
Peweimalang.com, Malang – Isu pemekaran Malang Utara, Kabupaten Malang kembali bergulir, yang saat ini dibahas oleh tokoh masyarakat, tokoh agama tokoh pemuda, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, hingga anggota legislative. Sedangkan Kabupaten Malang merupakan bagian dari Provinsi Jawa Timur (Jatim), yang saat ini kabupaten tersebut memiliki 378 desa ditambah 12 kelurahan, yang tersebar di 33 kecamatan, […]